Pesta Tahun Baru di Berbagai Negara

Pesta Tahun Baru di Berbagai Negara dan belahan dunia

semuanya pasti pernah merayakan tahun baru walaupun merayakannya di rumah saja tapi semua itu ada hikmahnya (tidak mengeluarkan uang, hehehe) bagaimana dengan cara kalian merayakan tahun baru..?? pasti mengasikan. langsung saja ke inti artikel ini, kali ini admin akan memposting artikel tentang "pesta Tahun Baru di berbagai negara" silakan disimakk..


Berita Foto: Pesta Tahun Baru di Berbagai Negara

kembang api raksasa meletus di puncak Auckland Sky Tower, menara setinggi 328 meter ikon kota tersebut di malam pergantian tahun 2013.

Berita Foto: Pesta Tahun Baru di Berbagai Negara

Kembang api bergiliran meluncur dan menari-nari dari semua lantai gedung Taipei 101 saat detik-detik pergantian tahun.

Berita Foto: Pesta Tahun Baru di Berbagai Negara

Suasana pesta kembang api di Sydney dengan latar belakang pelabuhan dan Gedung Opera di malam pergantian tahun 2012 ke 2013.

Ilustrasi perayaan tahun baru.

Ratusan kembang api menghiasi langit malam di sepanjang pantai Losari dengan di saksikan ribuan masyarakat Makassar yang sengaja datang untuk menyaksikan pesta kembang api.


Jakarta: Kawasan wisata Ancol


jakarta: tugu monas


Pesta kembang api Suroloyo akan terlihat dari berbagai daerah di sekitar Pegunungan Menoreh, pada malam pergantian tahun 2012 menuju 2013

Pesata Kembang Api Tahun Baru 2013 di Berbagai Negara

Pesta kembang api di China

Pesata Kembang Api Tahun Baru 2013 di Berbagai Negara

Pesta kembang api di Sidney

Perayaan datangnya tahun baru 2013 di New Zealand

Pesta kembang api di New Zealand

Perayaan datangnya tahun baru 2013 di Singapore

Pesta kembang api di Singapore

sebenernya di daerah admin juga bagus-bagus tapi sayang kameranya jelek, semoga tahun 2013 ini semakin suksess...

0 komentar:

Posting Komentar

 

Chuzel Blogger Copyright © 2011-2012 | Thanks to Satrio Official